Berkedok Profesi Wartawan, Sang Oknum Resahkan SPBU Bulukumba

PORTAL AGARA

- Redaksi

Minggu, 9 Juni 2024 - 21:41 WIB

6034 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bulukumba – Oknum mengaku wartawan kembali berulah yang mungkin saja dapat menciderai sebuah Profesi, lantaran ditenggarai kerap melakukan intimidasi pada pengawas SPBU yang berada di wilayah Bulukumba. Sulselexperience.com

Oknum wartawan tersebut mengaku dari MNB dengan inisial T*j**d*n, melakukan intimidasi berkedok Investigasi hingga berujung pemberitaan miring bahkan meminta sejumlah uang demi mengamankan pemberitaan yang telah dia terbitkan. Ujar Salahsatu Pengawas SPBU di Bulukumba.

Bahkan diduga dari ulah oknum wartawan tersebut juga semakin meresahkan para nelayan hingga petani yang ingin mengambil solar pada tiap SPBU.

“Jadi ini Tajuddin sengaja dia buat berita miring di setiap SPBU yang ada disini demi mendapatkan solar tanpa surat rekom yang juga di duga kembali dia jual pada perusahaan industri dan juga penambang di kabupaten Bulukumba” Ujar salah seorang pengawas SPBU Bulukumba

Penelusuran dilakukan juga pada narasumber lain yang juga menyebut bahwa, sang oknum tersebut sengaja menerbitkan berita miring beberapa SPBU di Bulukumba untuk memuluskan aksi dan mendapatkan Solar Subsidi tanpa rekomendasi legal.

Hal serupa juga diungkapkan Ketua Grib Sul-Sel M.Amin yang bahkan memberi apresiasi kepada sang oknum atas berita kontrol tersebut hingga berusaha menvalidasi data sesungguhnya.

Belakangan terkuak fakta dan data bahwa beberapa pemberitaan sang oknum yang telah tayang tersebut ternyata tidak akurat dengan fakta fakta bahwa yang diberitakan memiliki rekomendasi Nelayan dan Pertanian.

“Kami menemukan fakta dan mengumpulkan informasi bahwa dibalik gencarnya pemberitaan kontrol tersebut hanya untuk melancarkan aksi dibalik kekuatan medianya.” Kata Amin saat di konfirmasi lewat whatsapp oleh media, Minggu (09/06/2024)

Lanjut dengan modus tersebut sang oknum juga mengancam beberapa pihak SPBU agar dirinya bisa mengambil Solar tanpa rekomendasi dinas terkait.

Sang oknum bahkan kerap melakukan pemerasan dengan meminta sejumlah budget agar tidak membuat rilis berita. Tutup Amin. (Emy/**)

Berita Terkait

ANGGOTA KANIT INTEL POLSEK NGIMBANG MELAKSANAKAN GIAT PANTAU BIMTEK SIMULASI APLIKASI SIREKAP PADA PEMILIHAN PILKADA DI PPK NGIMBANG
Giat Cooling System Polsek Ngimbang Bersama Dengan Tomas Dan Tokoh Pemuda Terkait Harkamtibmas Menjelang Pilkada 2024 Di Wilayah Kec. Ngimbang
Membangun Kebersamaan, Mencapai Prestasi: Rapat Evaluasi Lapas Perempuan Bandung
Semangat Belajar Tanpa Henti, Pegawai Lapas Perempuan Bandung Ikuti Webinar Series 5
Kunjungan Resmi Lapas Perempuan Bandung: Sinergi dengan Puskesmas Arcamanik untuk Kesehatan Optimal
Kelmi-Amri: Satu Komando, Satu Harapan Bagi Masyarakat Rohul Untuk Bahagia Lahir Dan Batin
Rutan Perempuan Kelas IIA Medan Terima Kunjungan Studi Tiru Dari Rutan Kelas IIB Humbang Hasundutan
Kakanwil Kemenkumham Kaltim Sambut Menkumham di Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan

Berita Terkait

Kamis, 17 Oktober 2024 - 06:51 WIB

Kuatkan Silaturahmi  Kunjungan Ketua DWP BPSDM Kemenkumham RI Kunjungan ke DWP Jawa Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 16:55 WIB

Petugas Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Ikuti Sosialisasi Latihan Kesiapsiagaan dan Evakuasi Bencana Alam

Rabu, 16 Oktober 2024 - 09:22 WIB

Optimis Raih WBBM, Kanwil Kemenkumham Kalteng Hadapi Evaluasi Wawancara oleh TPN

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:21 WIB

Lapas Perempuan Bandung Siap Gelar Sosialisasi Bawaslu: Langkah Meningkatkan Kesadaran Politik Warga Binaan

Senin, 14 Oktober 2024 - 19:33 WIB

Pelatihan Moralitas Kembali Digelar, Karutan Marlia Rezeki Santoso Dorong Pembinaan Holistik di Rutan Perempuan Medan

Senin, 14 Oktober 2024 - 16:41 WIB

Minggu Kasih, Polda Sumut Kunjungi Gereja GKPI Jemaat Khusus Sentosa

Senin, 14 Oktober 2024 - 01:10 WIB

Pelantikan DPC GRIB Jaya Medan Sukses, Hercules Rosario Marshal Tekankan Sinergi dengan Pemerintah

Jumat, 11 Oktober 2024 - 22:14 WIB

Rutan Kelas IIB Pangkalan Brandan Bangkitkan Semangat Nasionalisme Melalui Nobar Timnas

Berita Terbaru