ANGGOTA KANIT INTEL POLSEK NGIMBANG MELAKSANAKAN GIAT PANTAU BIMTEK SIMULASI APLIKASI SIREKAP PADA PEMILIHAN PILKADA DI PPK NGIMBANG

PORTAL AGARA JAWA TIMUR

- Redaksi

Senin, 14 Oktober 2024 - 12:19 WIB

609 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMONGAN | www.portalagara.online-
Dalam upaya kedekatan dan antisipasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat Personil Polsek Ngimbang Aipda Ery C Kanit Intelkam melaksanakan pantau giat Bimbingan Teknis simulasi aplikasi si-rekap pada pemilihan Gubernur dan wakil gubernur, Bupati dan wakil Bupati Lamongan di Pilkada Tahun 2024 di Pendopo kecamatan Ngimbang, Minggu (13/10/2024)

Hadir dalam acara tersebut Ahmad Rohmanto Ketua PPK Kec Ngimbang bersama anggota PPK Kecamatan Ngimbang, PPS Desa Se-Kecamatan Ngimbang sebanyak 38 orang, Aipda Ery Cahyono Kanit Ik Polsek Ngimbang.

Dalam kegiatan tersebut di mulai dengan Pembukaan,menyanyikan Lagu Indonesia Raya,
menyanyikan jingle Pilkada, di teruskan dengan sambutan – sambutan.

Sambutan pertama Ahmad Rohmanto S.pd Ketua PPK Kec Ngimbang memberikan arahan bahwa untuk menekankan Netralitas penyelengara, ikuti petunjuk pengisian Si-rekap yang akan di jelaskan oleh Umar Kadafi Devisi Teknis.

Kapolsek Ngimbang Iptu I Wayan Sumantra, S.H, yang di wakili Aipda Ery C Kanit Intelkam Polsek Ngimbang “Untuk tidak menanggapi berita Hoax dan turut serta menjaga sitkamtibmas di wilayah Kecamatan Ngimbang, Siap Netral, siapa pun yang mencalonkan diri sebagai Cagub,Wagub dan Cabup,Wabup tetap kita hormati untuk menjaga persatuan demi terciptanya sitkamtibmas di wilayah Kecamatan Ngimbang Kabupaten lamongan, Ungkapnya

Kami berharap Agar senantiasa peka terhadap situasi lingkungan masing-masing, sekecil apapun mohon berkenan memberikan informasi situasi keamanan di desa agar terciptanya sitkamtibmas  yang aman dan kondusif, pungkasnya (roy)

Berita Terkait

Giat Cooling System Polsek Ngimbang Bersama Dengan Tomas Dan Tokoh Pemuda Terkait Harkamtibmas Menjelang Pilkada 2024 Di Wilayah Kec. Ngimbang
Membangun Kebersamaan, Mencapai Prestasi: Rapat Evaluasi Lapas Perempuan Bandung
Semangat Belajar Tanpa Henti, Pegawai Lapas Perempuan Bandung Ikuti Webinar Series 5
Kunjungan Resmi Lapas Perempuan Bandung: Sinergi dengan Puskesmas Arcamanik untuk Kesehatan Optimal
Kelmi-Amri: Satu Komando, Satu Harapan Bagi Masyarakat Rohul Untuk Bahagia Lahir Dan Batin
Rutan Perempuan Kelas IIA Medan Terima Kunjungan Studi Tiru Dari Rutan Kelas IIB Humbang Hasundutan
Kakanwil Kemenkumham Kaltim Sambut Menkumham di Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan
Sukseskan Pilkada Serentak, Lapas Tanjung Balai Lakukan Koordinasi Dengan Disdukcapil Untuk Perekaman E-KTP 41 Warga Binaan

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 09:22 WIB

Optimis Raih WBBM, Kanwil Kemenkumham Kalteng Hadapi Evaluasi Wawancara oleh TPN

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:21 WIB

Lapas Perempuan Bandung Siap Gelar Sosialisasi Bawaslu: Langkah Meningkatkan Kesadaran Politik Warga Binaan

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:57 WIB

Dikenal Licin, Pencuri Sepeda Motor Berhasil Ditangkap Polrestabes Medan

Senin, 14 Oktober 2024 - 19:33 WIB

Pelatihan Moralitas Kembali Digelar, Karutan Marlia Rezeki Santoso Dorong Pembinaan Holistik di Rutan Perempuan Medan

Senin, 14 Oktober 2024 - 01:10 WIB

Pelantikan DPC GRIB Jaya Medan Sukses, Hercules Rosario Marshal Tekankan Sinergi dengan Pemerintah

Jumat, 11 Oktober 2024 - 22:14 WIB

Rutan Kelas IIB Pangkalan Brandan Bangkitkan Semangat Nasionalisme Melalui Nobar Timnas

Jumat, 11 Oktober 2024 - 20:37 WIB

Ikuti Penguatan Satuan Kerja Menuju WBBM, Kanwil Kemenkumham Kalteng Mantapkan Persiapan

Jumat, 11 Oktober 2024 - 09:12 WIB

Webinar BPSDM ke-5: Rutan Perempuan Medan Tingkatkan Kompetensi ASN Melalui Coaching

Berita Terbaru